Hai hai hai hai..
Apa kabar semua?
Oia kali ini saya akan membahas tentang "Pengangkutan Pada Tumbuhan" ..
Langsung saja ya! hehe
1. Tumbuhan mengambil bahan untuk hidup dari lingkungan
Tahukah kamu Unsur yang dibutuhkan oleh tumbuhan dibedakan menjadi tiga?Unsur itu adalah:
a. Unsur makro
Unsur Makro adalah unsur yang harus ada pada tubuh tumbuhan dalam jumlah besar, wow!
Contoh: C.H,N,S,K,P, Mg,Ca
b. Unsur mikro
Unsur Mikro adalah unsur yang diperlukan dalam jumlah kecil.
Unsur Mikro adalah kebalikan dari Unsur Makro!
Contoh:Mn, Zn , Cu, B,Mo, Fe.
c. Unsur tambahan
Unsur Tambahan adalah unsur yang diperlukan oleh tumbuhan tertentu.
Contoh :Cf, Na,AF, S i
Okey..
Tahukah kamu Faktor-faktor yang mempengaruhi pengangkutan pada tumbuhan?
Faktor tersebut adalah temperature, ventilisasi tanah, kebasahan tanah, cahaya, dan angin.
2. Proses penyerapan air dan garam mineral oleh tumbuhan
Cara cara nya:
1) Difusi yaitu perpindahan molekul atau ion dari daerah
berkonsentrasi tinggi kedaerah berkonsentrasi rendah.
2) Osmosis adalah perpindahan air dari larutan berkonsentrasi rendah kelarutan berkonsentrasi tinggi melalui selaput semipermiabel
3) Imbibisi yaitu peristiwa meresapnya air diantara partikel dinding, sehimgga dinding selnya mengembang. Imbibisi terjadi pada bendabenda yang permukaanya terdiri dari bagian-bagian yang dapat mengikat molekul air, sehingga bagian-bagian tersebut menjadi renggang dan mengembang.
4) Transpor aktif merupakan transport melalui membrane sel dengan melibatkan ion-ipn tertentu dengan menggunakan energi yang berasal dari hidrolisis ATP.
5) Difusi fasilitasi yaitu pengangkutan molekul atau ion-ion yang menembus membrane sepanjang gradient konsentrasi oleh sistem pembawa tanpa bantuan ATP.
3.Penyerapan dan pengedaran air pada tumbuhan
a. Penyerapan air dan zat yang terlarut didalamnya oleh akar.
Nah penyerapan oleh akar ini dapat terjadi secara difusi, osmosis, dan transport aktif dengan dipengaruhi oleh dua factor yaitu
permeabilitas memoran dan selisih potensial air
b. Transportasi air dalam tumbuhan.
Pengangkutan air didalam tubuh tumbuhan terjadi pada pembuluh angkut.
c Transportasi ekstravasikuler adalah proses pengangkutam air didalam
tubuh manusia.
Dapat terjadi melalui dua cara yaitu:
• Aplopas yaitu pengangkutan air melalui ruang anter sel
• Simplas yaitu pengangkutan air darri sel kesel melalui sitoplasma
Nah, bagaimana?
Apa kamu sudah paham?
Jika kamu belum memahami, bisa kalian tulis di comentar :)
Okey, tak tersa waktu berjalan.
Saya pamit undur diri dari hadapan kamu ya! Hehehe
Terimakasih, dan sampai jumpa di topik lain :)
Pengisi: Maulidina Khairunnisa'